Tugas Pertengahan Semester “Konsep Pengembangan Sains dan Teknologi”


Peserta kuliah diwajibkan untuk mengerjakan tugas kelompok pertengahan semester berupa ulasan kajian Sains.

Persyaratan tugas tersebut adalah sebagai berikut:

  1. dikerjakan secara kelompok
  2. jumlah anggota adalah 3-4 orang
  3. boleh 4 jika sudah tidak ada yang kelompoknya ada 2 atau yang tidak ada kelompok.

 

Tugas tersebut adalah sebagai berikut:

  1. memilih topik sains yang tepat
  2. membuat artikel berisi ulasan yang meliputi: hukum/fenomena, penemu, metode ilmiah yang digunakan mereka, simulasi hukum/fenomena, dan contoh fenomena yang terjadi dalam kehidupan/teknologi yang digunakan
  3. membuat presentasi
  4. membuat skenario video (Contoh Storyboard-skenario)
  5. membuat video tugasnya (upload di youtube, dan ulas di blog masing-masing) diutamakan menggunakan bahasa inggris.

Semua mahasiswa wajib memasukkan alamat blog di icaring.ittelkom.ac.id
Tugas dikumpulkan paling lambat adalah tanggal 29 Maret 2013.


Leave a Reply