Category: Uncategorized

  • Saudaraku, dan Perhitungan Zakat Harta berdasarkan Saldo Tabungan

    Saudaraku,   Kau pergi mendahului kami. Aku mengenalmu dengan kebaikanmu, walaupun terkadang Engkau kaku dalam sikap, tetapi Aku tahu bahwa tujuanmu itu satu yaitu Alloh SWT.   Aku akan bagi, keinginanmu untuk membagikan pemikiranmu tentang perlu nya umat islam membayar zakat maal dari tabungan. (klik link di sini) Aku akan bagikan file yang Engkau buat,…

  • Kenikmatan

    Kenikmatan yang diminta untuk jangan lalai adalah kesehatan dan waktu senggang. ”Ada dua kenikmatan yang banyak manusia tertipu, yaitu nikmat sehat dan waktu senggang”. (HR. Bukhari no. 6412, dari Ibnu ‘Abbas) Berapa biaya yang perlu dikeluarkan untuk menyembuhkan ginjal yang sudah rusak kronis? Silahkan membandingkan biaya yang diperlukan untuk transplantasi ginjal. Belum lagi rasa sakit yang harus diderita.…

  • Untuk apa manusia diciptakan? Agama juga berbeda-beda.

    Nurani merupakan suatu yang abstrak. Nurani menjadi relatifvdan kadang dibingkai dalam framework agama dan keyakinan. Masalahnya… nurani siapa yang benar?  Panduan yang dibuat dan diberikan Tuhan. Selanjutnya, tugas bagi manusia mencari mana panduan nurani yang benar, jika masih mau mencari, berfikir, meneliti dan seterusnya. Memang, kalau kita tidak berusaha mencari maka jawabannya mudah adalah semua…

  • Kesehatan: Bersyukur dan Bersabar

    Salah satu suasana kehidupan pagi di Kota Bandung Salah satu nikmat terbesar manusia adalah kesehatan sesuai hadis nabi berikut ini. ”Ada dua kenikmatan yang banyak manusia tertipu, yaitu nikmat sehat dan waktu senggang”. (HR. Bukhari no. 6412, dari Ibnu ‘Abbas) Kesehatan dapat dimaknai sebagai suatu kondisi yang dapat merasakan kenikmatan badan seperti nafas, makan, dan lain sebagainya. Kenikmatan…

  • Sistem Informasi Manajemen

    Mata Kuliah Sistem Informasi Manajemen (SIM) ini dirancang untuk memberi pengetahuan mendasar kepada mahasiswa tentang philosopy dan skills yang diperlukan bagi pengembangan dan pemanfaatan sistem informasi yang berbasis Komputer (computer – based information sistem). Titik berat pembahasan akan ditekankan pada kecocokan sistem informasi pada kegiatan organisasi. Topik-topik yang akan dibahas dalam mata kuliah ini antara…